Resmi Dilantik! 37 Penegak Bantara Siap Mengemban Tri Satya

Ponorogo – Sebanyak 37 siswa resmi dilantik sebagai Penegak Bantara dalam kegiatan yang berlangsung penuh semangat dan khidmat. Kegiatan ini tidak hanya menjadi ajang pelantikan, tetapi juga sebagai bentuk pembentukan mental dan karakter pramuka yang berpegang teguh pada nilai-nilai Tri Satya dan Dasadarma Pramuka. Kegiatan dimulai pada Sabtu siang (22/2) pukul 13.30 dengan penjelajahan menuju…

Read More

Pramuka Sulamul Huda Raih Dua Trofi di Ajang FRC XVII INSURI Ponorogo

Ponorogo – Pramuka Sulamul Huda berhasil menorehkan prestasi gemilang dalam ajang Funky Rover Ranger Challenge (FRC) XVII yang diselenggarakan di Kampus INSURI Ponorogo. Kegiatan tahunan yang diikuti oleh pramuka penegak se-Jawa Timur ini berlangsung dengan penuh semangat kompetitif dan meriah. Dalam kompetisi yang diadakan pada Sabtu, (8/2), Pramuka Sulamul Huda berhasil membawa pulang dua trofi…

Read More

Gelar KMD, Pondok Pesantren Sulamul Huda Siapkan Pembina Pramuka yang Cakap

Ponorogo – Pondok Pesantren Sulamul Huda kembali gelar Kursus Mahir Tingkat Dasar (KMD). Kegiatan ini bekerjasama dengan Gerakan Kwartir Cabang Ponorogo dan berlangsung mulai Jumat (22/9) sampai Rabu (27/9). Para peserta kursus dalam kegiatan tersebut akan diberi materi seputar Fundamental Gerakan Pramuka, Dunia Penggalang, Postur Pembina, Prinsip Dasar dan Metode Kepramukaan, Metode Membina, dan lain-lain.…

Read More

Peringati Hari Pramuka, Sulamul Huda Gelar Upacara Bendera

Ponorogo – Salam Pramuka! 14 Agustus merupakan tanggal diperingatinya hari pramuka nasional. Pada tanggal yang sama, tepatnya hari Senin (14/8), pondok Sulamul Huda gelar upacara bendera dalam rangka memperingati organisasi kepaduan yang dipelopori oleh Baden Powel itu. Para santri yang biasa menggunakan seragam biru-putih atau abu-putih, hari ini kompak mengenakan seragam coklat muda-coklat tua. Upacara…

Read More

WIDYAWISATA KE WADUK BENDO SAWOO

Widyawisata ke Waduk Bendo Sawoo Pagi-pagi sekitar pukul 06:30, pondok pesantren Sulamul Huda sudah dipenuhi dengan warna coklat-coklat. Bukan tanpa alasan, pasalnya pada sabtu (14/1) pondok tengah mengadakan acara pramuka untuk para santri. Mereka mengenakan baju pramuka lengkap dengan tas di punggung. Widyawisata digagas sebagai acara yang tepat untuk mengisi akhir pekan setelah kegiatan PORSENI.…

Read More